5 Rekomendasi Drama yang Diadaptasi dari Webtoon: Saat Husbu Dua Dimensi Menjadi Nyata!

×

5 Rekomendasi Drama yang Diadaptasi dari Webtoon: Saat Husbu Dua Dimensi Menjadi Nyata!

Bagikan berita
5 Rekomendasi Drama yang Diadaptasi dari Webtoon: Saat Husbu Dua Dimensi Menjadi Nyata! (Foto : Dok. Istimewa)
5 Rekomendasi Drama yang Diadaptasi dari Webtoon: Saat Husbu Dua Dimensi Menjadi Nyata! (Foto : Dok. Istimewa)

Lee Je-Hoon, Kim Eui-Sung, dan Pyo Ye-Jin memimpin tim dalam melanjutkan misi untuk menghukum para penjahat.

Drama ini tak hanya menawarkan aksi menegangkan, tetapi juga menyentuh aspek keadilan.

4. Sweet Home2 (2023)

Sweet Home2, sekuel kedua dari drama webtoon ini, menghadirkan visual tokoh yang mencekam.

Song Kang, Lee Jin-wook, Lee Si-Young, dan Go Min-Si akan membawa penonton ke dalam dunia yang penuh dengan makhluk mengerikan akibat wabah virus misterius.

Serunya bertahan hidup di tengah kompleks apartemen bernama Green Home!

5. See You in My 19th Life (2023)

Drama webtoon terbaru, See You in My 19th Life, memberikan visual tokoh yang menggoda. Shin Hae Sun dan Ahn Bo Hyun memainkan peran dalam kisah romansa yang melibatkan reinkarnasi dan kisah masa lalu.

Jangan lewatkan momen emosional dan mendalam dalam kehidupan ke-19 Ban Ji Eum!

Drama Korea webtoon tidak hanya menghibur, tetapi juga memukau dengan visual tokoh yang mirip dengan versi komiknya.

Pilihan drama di atas menawarkan cerita-cerita yang beragam, mulai dari fantasi hingga kisah romansa yang penuh emosi.

Pastikan untuk menyaksikan dan menikmati pesona visual tokoh-tokoh yang tak kalah menarik dengan versi webtoonnya!

Editor : Devi Irmayani Saiser
Sumber : Dilansir dari Berbagai Sumber
Bagikan

Berita Terkait
Terkini