Selain itu, ada juga pelamar yang mendaftar untuk unit kerja yang tidak sesuai dengan data mereka di database Badan Kepegawaian Negara (BKN).
Rini menekankan bahwa fokus utama dari seleksi CASN adalah penyelesaian penataan pegawai non-ASN menjadi ASN. Editor : Zaitun Ul HusnaSumber : AntaraNews