Polres Garut juga telah menjalin koordinasi dengan Kementerian Kesehatan, yang dijadwalkan akan mengirimkan tim ke Garut dalam waktu dekat.
Fajar menambahkan, peristiwa dalam video yang viral tersebut diperkirakan terjadi pada 20 Juni 2024.Baca juga: Presiden Prabowo Tegaskan Komitmen Berantas Korupsi di Hadapan Buruh pada Peringatan May Day 2025
“Kami juga membuka posko pengaduan apabila ada korban lain agar segera melapor ke Polres Garut,” pungkasnya.
Editor : Zaitun Ul HusnaSumber : Liputan6