“Studi tiru ini diharapkan dapat meningkatkan kompetensi aparatur di tingkat kelurahan dan menjadi langkah awal menuju kecamatan statistik berbasis data,” tambah Devi.
Baca juga: Pemkot Bekasi Tertibkan Bangunan Liar di Pekayon Jaya, Penertiban Dilakukan Secara Bertahap
Dengan sinergi berbagai pihak, diharapkan implementasi statistik di Kelurahan Koto Tangah dapat membawa perubahan positif bagi tata kelola data dan pelayanan masyarakat di Kota Padang.
Editor : Zaitun Ul Husna