Tips Aman Mencari Kerja untuk Fresh Graduate, Awas Ketipu Loker Bodong!

×

Tips Aman Mencari Kerja untuk Fresh Graduate, Awas Ketipu Loker Bodong!

Bagikan berita
Ilustrasi tips aman cari kerja.
Ilustrasi tips aman cari kerja.

KONGKRIT.COM - Tips aman mencari kerja untuk fresh graduate, awas ketipu loker (lowongan kerja) bodong.

Kali ini, Kongkrit.com bakal membahas cara aman cari kerja bagi yang baru lulus kuliah. Pasalnya, banyak mereka yang sering termakan informasi loker abal-abal.

Seperti dilansir dari kanal YouTube Resti Cipta Firdaus pada Senin, 11 Desember 2023.

Resti bercerita, bahwa dia lulus pada tahun 2018 dengan menyandang gelar Sarjana Ekonomi dan belum wisuda karena wisudanya bulan November 2018. Menurutnya, itu bulan-bulan terberat karena sudah tidak ada pemasukan tetapi harus dituntut bertahan hidup di kota orang.

"Ketika dapet kerjaan, dapat duitnya jadi akhirnya di situ nggak pilih-pilih kerja sama sekali, apapun aku kerjain yang penting bisa untuk makan dan untuk hidup. Ada beberapa tawaran kerja, setiap ada kerjaan aku ataupun ada usaha-usaha kecil aku lakuin," katanya.

Lantas bagaimana caranya cepat dapat kerja bagi fresh graduate alasa Resti, berikut ulasannnya.

1. Update skill

Selama Anda belum dapat kerja, manfaatkan momen tersebut untuk update skill. Selama anda menjadi pengguran jangna bermalas-malasan diri.

2. Jangan pilih-pilih kerja

Kalau Anda punya kerja part time ambil saja, jangan terlalu pilih-pilih kerjaan. Apalagi yang fresh graduate tentu tidak punya keahlian yang ditawarkan lantaran baru punya ilmu dan belum memiliki pengalaman.

Editor : RC 008
Bagikan

Berita Terkait
Terkini