Bisakah Nasabah Baru Dapat Pinjaman KUR Rp150 Juta di Bank BRI? Lengkapi 4 Persyaratan Ini

×

Bisakah Nasabah Baru Dapat Pinjaman KUR Rp150 Juta di Bank BRI? Lengkapi 4 Persyaratan Ini

Bagikan berita
Bisakah Nasabah Baru Dapat Pinjaman KUR Rp150 Juta di Bank BRI? Lengkapi 4 Persyaratan Ini
Bisakah Nasabah Baru Dapat Pinjaman KUR Rp150 Juta di Bank BRI? Lengkapi 4 Persyaratan Ini

KONGKRIT.COM - Nasabah baru yang ingin mendapatkan pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Rakyat Indonesia (BRI) sebanyak Rp150 juta harus melengkapi 4 persyaratan ini.

Banyak calon nasabah pinjaman KUR yang penasaran apakah bisa mendapatkan pinjaman hingga Rp150 juta dari Bank BRI, padahal baru pertama kali mengajukan pinjaman KUR.

Banyak yang ragu apakah pengajuan pinjaman KUR tersebut akan disetujui oleh pihak cabang Bank BRI atau tidak dan masih menimbang-nimbang untuk melakukan pengajuan.

Nah, bagi kamu yang ingin mengajukan pinjaman KUR di Bank BRI dengan nominal di atas Rp100 juta, harus mengetahui 4 syarat ini agar pengajuan pinjaman kamu dapat diacc.

Berikut adalah 4 hal yang harus diperhatikan sebelum mengajukan pinjaman KUR di Bank BRI dengan nominal di atas Rp100 juta agar pinjaman kamu diacc.

1. Perhatikan Jaminan

Bagi kamu yang ingin mengajukan pinjaman KUR di atas Rp100 juta, kamu harus memperhatikan jaminan yang akan kamu ajukan ke pihak Bank BRI.

Contohnya, kamu ingin mengajukan pinjaman KUR sebesar Rp150 juta, tentunya kamu harus menyiapkan agunan yang harganya di atas Rp150 juta tersebut.

Kamu harus memiliki agunan berupa rumah atau tanah dengan Nilai Jual Objek (NJO) minimal sebesar Rp200 juta. Karena Bank akan merasa aman jika jaminan seorang nasabah melebihi dari nominal yang dipinjam.

Tetapi, jika kamu tidak memiliki jaminan atau agunan yang lebih dari nominal uang yang kamu pinjam, biasanya pihak Bank akan sulit untuk menyetujui pengajuan pinjaman kamu.

2. Usaha yang Diajukan

Selain agunan, kamu juga harus memperhatikan usaha yang akan kamu ajukan untuk bisa mendapatkan pinjaman KUR di atas Rp100 juta tersebut.

Editor : RC 009
Bagikan

Berita Terkait
Terkini